November 9th, 201903639DewaSport.asia – General Manager Ducati Corse, Luigi Dall'Igna, membenarkan bahwa timnya memang menaruh ketertarikan kepada dua pembalap milik Yamaha, yaitu Maverick Vinales dan Fabio Quartararo. Dall'Igna sendiri mengaku timnya masih kesulitan untuk menentukan siapa yang akan mereka rekrut.
Sebagaimana diketahui, rumor soal...
November 8th, 201903338DewaSport.asia – Manajer Tim Repsol Honda, Alberto Puig, mengomentari hasil balapan di MotoGP Malaysia 2019. Menurutnya, Yamaha tampil jauh lebih siap dalam balapan tersebut. Alhasil, Marc Marquez pun gagal mengalahkan pembalap tim utama Yamaha, Maverick Vinales, di Sirkuit Sepang, Malaysia, pada akhir pekan lalu tersebut.
Marquez...
May 18th, 201904496DewaSport.asia - Maverick Vinales menutup sesi latihan bebas di hari pertama setelah keluar sebagai yang tercepat pada FP2 dengan 1 menit 31.428 detik. Pembalap tim Yamaha itu sukses mengasapi Marc Marquez yang mengekor di posisi kedua dengan selisih 0.190 detik.
Fabio Quartararo, yang sebelumnya menjadi tercepat pada FP1 hanya mampu...
February 12th, 201904397Tim balap Movistar Yamaha punya kepala mekanik baru yakni Esteban Garcia. Menurut Maverick Vinales, Garcia akan menjadi kunci peningkatan performanya di MotoGP 2019. Menurut Motorsport, Selasa (12/2/2019) Garcia menggantikan Ramon Forcada, sosok yang telah mendapingi Vinales sejak debut bersama Skuat Iwata di musim 2017. Mantan kepala...
January 10th, 201904044Keputusan manajemen Movistar Yamaha memecat Kepala Teknisi Ramon Forcada pada pertengahan 2018 lalu terus menuai kritik. Banyak pihak menuduh Maverick Vinales aktor di balik pemecatan Forcada. Karena, pengganti Forcada adalah Esteban Garcia, orang yang mendampingi Vinales sejak dia berkarier di Moto3 2013 lalu.
Vinales memutuskan...
January 9th, 201903998Valentino Rossi menyebut tim balap Yamaha punya permasalahan utama yakni jumlah sumber daya teknisi di lapangan. Minimnya jumlah teknisi Yamaha berbanding terbalik degan Honda dan Ducati.
Menurut Rossi, jumlah teknisi Ducati dan Honda jauh lebih banyak sehingga kedua tim kompetitif. Sebaliknya Yamaha tidak menggunakan formula tersebut...