March 23rd, 202201440
DewaSport.asia - MARC Marquez kembali mengalami diplopia usai kecelakaan horor di MotoGP Mandalika 2022. Hal ini tentunya membuat Marc Marquez harus menepi sejenak guna fokus menyembuhkan cederanya. Akankah kondisi ini akhirnya memicu Marquez untuk memikirkan pensiun?
Penglihatan Ganda
Sebagaimana diketahui, Marquez dipastikan...
March 23rd, 202201593
DewaSport.asia - Marc Marquez mengalami kecelakaan parah saat tampil di Sirkuit Mandalika jelang balapan seri Indonesia itu berlangsung. Rider Aprilia Racing, Aleix Espargaro yang berada tepat di belakang Marquez itu pun menceritakan bagaimana kengerian dari kecelakaan horor pembalap tim Repsol Honda tersebut.
Aleix Sangat...
March 19th, 202201989
DewaSport.asia - PEMBALAP Tim Repsol Honda, Marc Marquez, mengungkap penyebab kecelakaan di latihan bebas 2 MotoGP Mandalika 2022 yang berlangsung pada Jumat, (18/3/2022) siang WIB. Rider berpaspor Spanyol itu mengaku mengalami kecelakaan karena membuat kesalahan.
Kecelakaan di Tikungan 11
Juara dunia enam kali kelas MotoGP itu...
March 19th, 202201528
DewaSport.asia - PEMBALAP Repsol Honda, Pol Espargaro acungi jempol untuk tim yang bekerja demi berlangsungnya MotoGP Mandalika 2022. Ia takjub, Sirkuit Mandalika bisa diperbaiki dalam waktu singkat.
Sebagaimana diketahui, pembalap 30 tahun itu kembali melintas di Sirkuit Mandalika pada sesi Latihan Bebas 1 dan 2, Jumat 18 Maret 2022...
March 17th, 202201809
DewaSport.asia - PEMBALAP Moto2 asal Spanyol, Marcos Ramirez, kebingungan dengan suara sholawat tarhim yang berkumandang di masjid area Sirkuit Mandalika. Meski agak bingung, tapi rider 24 tahun itu menikmati suara sholawat tersebut.
Dalam unggahan di akun Instagram-nya, @24marcosramirez, Marcos Ramirez terbangun dari tidurnya pada...
March 16th, 202201560
DewaSport.asia - Presiden Joko Widodo menerima 20 pembalap MotoGP yang akan berlaga di MotoGP Mandalika 2022 mendatang. Jokowi menyambut hangat para pembalap di kawasan Istana Negara, Jakarta, pada Rabu (16/3/2022) pagi ini.
Jokowi Melepas Pembalap Parade
Selain menyambut hangat, Jokowi juga melepas para pembalap yang melakukan...
March 11th, 202201899
DewaSport.asia - PEMBALAP Marc Marquez, mengatakan dirinya masih sangat nyaman berada di tim Repsol Honda sampai saat ini. Sejak debutnya di MotoGP pada 2013, Marc Marquez memang belum pindah ke tim mana pun.
Sebab demikian, ia menegaskan bahwa belum terpikirkan untuk pindah ke tim lain, di luar Honda. Pembalap 29 tahun itu menilai,...
March 10th, 202201716
DewaSport.asia - PENYEBAB Valentino Rossi sulit hadir di Indonesia saat race MotoGP Mandalika 2022 akan dibahas dalam artikel ini. Sekadar diketahui, Indonesia dipercaya Dorna Sport sebagai tuan rumah race kedua MotoGP 2022.
Fans The Doctor Terhitung Banyak di Indonesia
Setelah race pembuka di Sirkuit Losail akhir pekan lalu,...
January 5th, 202201592
DewaSport.asia - Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, memiliki nasib berbeda dengan sang rekan setimnya, Jack Miller, soal masa depan di MotoGP. Jika Bagnaia sudah meneken kontrak baru di Ducati, Miller sampai saat ini belum mengetahui nasibnya di tim tersebut.
Seperti diketahui, Bagnaia telah memperpanjang kontraknya bersama...
December 30th, 202101520
DewaSport.asia - Sirkuit Mandalika bakal diaspal ulang jelang MotoGP Indonesia 2022. Kini, proses pengaspalan itu siap dilakukan karena alat berat sudah berdatangan ke Sirkuit Mandalika, Lombok.
Hal itu membuat PT Pembangunan Perumahan (PP) segera memulai mengelupas permukaan lintasan. Secara bersamaan juga, mereka akan melakukan...
December 25th, 202101735
DewaSport.asia - Antusiasme penggemar balap motor Tanah Air untuk menyaksikan pekan balap MotoGP Indonesia atau Pertamina Grand Prix of Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, pada 18-20 Maret 2022 mendatang dirasa cukup tinggi oleh Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku promotor.
Dalam rilis resminya pada Kamis (24/2/2022),...
December 22nd, 202101957
DewaSport.asia - Fabio Quartararo tengah ramai disorot. Sebab, Quartararo dikabarkan meminta gaji selangit kepaada Yamaha dalam kontrak barunya. Disebut-sebut, gaji yang diminta sang pemain setara dengan bayaran Marc Marquez di Honda.
Hubungan Dengan Yamaha Kurang Baik
Sebagaimana diketahui, hubungan El Diablo -julukan Quartararo-...
December 17th, 202102112
DewaSport.asia - Mantan pembalap MotoGP, Casey Stoner, merupakan salah satu rival Valentino Rossi. Dia mengungkapkan merasa rindu bisa bersaing dengan The Doctor di sirkuit.
Rindu Rossi Juara
Stoner mengakui bahwa dirinya kangen melihat Rossi berada di posisi terdepan. Mengingat, dalam tiga musim terakhir sebelum pensiun, performa...
December 10th, 202102369
DewaSport.asia - VALENTINO Rossi dihadapkan dengan rivalitas sengit bersama banyak pembalap top MotoGP. Namun, ada satu nama yang dipandangnya sebagai pembalap tercepat dan terliar di MotoGP. Siapa dia?
Casey Stoner
Ternyata, pembalap itu bukanlah Marc Marquez apalagi Fabio Quartararo yang baru saja menyabet gelar juara MotoGP...
November 20th, 202101854
DewaSport.asia - Fabio Quartararo menjadi komoditi panas di paddock MotoGP, seiring keberhasilannya meraih gelar juara dunia 2021. Tampil konsisten, pembalap Monster Energy Yamaha tersebut mengamankan gelar juara dunia MotoGP 2021 lebih cepat.
El Diablo Gerak Cepat
Fakta ini membuat banyak tim MotoGP ingin menggunakan jasa El...
November 9th, 202101804
DewaSport.asia - REPSOL Honda terkesan menutup-nutupi cedera (gegar otak) yang dialami Marc Marquez. Apakah ini pertanda Marc Marquez mengalami cedera yang lebih parah sehingga membuatnya segera pensiun dari MotoGP mengikuti Valentino Rossi?
Marquez Kecelakaan Saat Berlatih
Marc Marquez mengalami kecelakaan saat berlatih motocross...
November 6th, 202101875
DewaSport.asia - Sosok Maverick Vinales sempat mendapat sorotan lebih dari publik karena keputusan mencengangkannya untuk berpisah dari tim pabrikan Yamaha di pertengahan MotoGP 2021. Kini, Vinales yang sudah bergabung ke tim Aprilia Gresini pun secara blak-blakan mengungkap alasan utamanya pergi meninggalkan Yamaha.
Seperti...
November 6th, 202101897
DewaSport.asia - MOTOGP adalah balapan motor kelas terelite yang selalu mengundang perhatian publik dunia. Beberapa pembalap hebat pun pernah menjadi yang terbaik di MotoGP.
Beberapa di antara mereka bahkan pernah menjadi juara lebih dari sekali. Sebagai juara, pembalap itu tentu memiliki kualitas mumpuni. Akan tetapi, beberapa...
November 1st, 202101773
DewaSport.asia - Direktur Olahraga Ducati, Paolo Ciabatti, yakin pembalapnya akan menjuarai MotoGP 2022. Kepercayaan diri Ciabatti tidak surut meski tahu ada Marc Marquez (Repsol Honda) dan juara MotoGP 2021, Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha).
Ducati Sudah Lama Tidak Menjadi Juara MotoGP
Sudah lama pembalap Ducati tidak...